- iklan atas berita -

Metro Times, (Magelang), Siapa yang tidak tahu dengan sosok orang No 1 di Negeri ini yaitu Joko Widodo atau masyarakat umum memanggilnya Jokowi. hari ini Presiden tidak jadi datang ke Magelang. untuk mengikuti acara gowes bersama dalam acara Gowes Pesona Nusantara dengan ribuan peserta. dan mengikuti upacara penutupan Hari Olahraga Nasional 2017 yang ke XXXIV. di stadion Muh Subroto Sanden Magelang Utara Jawa Tengah.

Dani Setiawan (38 tahun) warga Kranggan Temanggung yang rela datang ke Magelang pada Sabtu, 9 September 2017 ingin menyaksikan secara langsung Presiden RI Joko Widodo. mengetahui Presiden tidak jadi datang Dani dan teman-temannya langsung pulang ke Temanggung. Kata Dani Setiawan, kecewa berat ni mas. Sambil geleng kepalanya kemudian jalan. Nada yang sama dikatakan juga Sutrisno (39 tahun) warga Sukorejo Kendal Jawa Tengah, kepada metrotimes.news dikatakan, masa Pak Jokowi ga jadi datang sih mas.? Sambil pegang kepalanya.

Pengakuan Presiden dan Wakil Presiden tidak datang ke acara gowes dan HAORNAS 2017 di Magelang ini disampaikan oleh Menteri Pemuda dan Olahraga Indonesia Imam Nahrawi tadi malam di sela-sela acara tadi malam di aloon-aloon Magelang, beliau tidak bisa datang ke Magelang karena ada urusan Negara yang tidak bisa ditinggalkan, jelas Mentri.(Arif)

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini
This site is protected by reCAPTCHA and the Google Privacy Policy and Terms of Service apply.

The reCAPTCHA verification period has expired. Please reload the page.
Captcha verification failed!
Skor pengguna captcha gagal. silahkan hubungi kami!