- iklan atas berita -

METRO TIMES.(sorong )Menanggapi perkembangan isu politik yang akhir – akhir ini terjadi di kabupaten sorong dengan ada perkembangan situasi dalam hal beberapa kandidat yang akan bertarung sebagai Bupati periode 2017 – 2021 dan bersamaan juga dengan pilgub pada periode yang sama.

RONY DIMARA dalam kapasitas selaku Ketua KNPI Kabupaten sorong setelah ditemui wartawan metro times mengatakan sebagai Ketua KNPI saya merasa bertanggung jawab terhadap generasi muda khususnya yang ada di kabupaten sorong dan pada kesempatan ini, “saya menghimbau ,marilah sebagai generasi muda, kita sama-sama menjaga dan membantu pemerintah dalam menciptakan situasi Aman, serta menjauhkan diri dari setiap bentuk profokasi, atau isu politik yang dapat mengganggu ketertiban bermasyarakat”.ujarnya.

Dikatakan pula kepada setiap kandidat yang akan bertarung pada pesta demokrasi Pilkada maupun Pilgub 2017 – 2021agar dalam melakukan tahapan – tahapan pilkada atau Pilgub, jalanilah dengan penuh profisional , silahkan melakukan manofer – manofer polotik dalam meraih kemenangan/keberhasilan , namun bukan berarti untuk mencapai suatu keberhasilan, kita harus siku – menyiku , atau saling menjatuhkan sesama kanidat yang ada.

Situasi keamanan dan ketertiban yang ada di kabupaten sorong bukan saja menjadi tanggungjawab pemerintah, akan tetapi juga merupakan tanggungjawab kita bersama.

KNPI sebagai wadah generasi muda diminta turut serta bertanggungjawab menciptakan suasana rasa damai kepada masyarakat mulai dari lingkungan keluarga., lingkungan masyarakat sampai ke lingkungan pemerintahan. KNPI sebagai generasi penerus , anak bangsa harus mampu memberikan perubahan – perubahan dalam setiap aspek kehidupan bangsa, serta siap selalu dalam membela Negara.

ads

KNPI sebagai wadah dalam membentuk regenerasi anak bangsa kedepan harus transfaran serta Netral dalam mengambil keputusan. Harapan saya dalam rangka menyongsong pesta demokrasi lewat Pilkada maupun Pilgub priode 2017 – 2021 ini Marilah kita sama – sama menciptakan suasana damai dan kepada setiap generasi muda yang ada di kabupaten sorong di minta turut serta manjaga dan memelihara ketertiban , mulai dari lingkungan keluarga , lingkungan masyarakat serta sampai pada lingkungan pemerintahan. Ace……MT

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini
This site is protected by reCAPTCHA and the Google Privacy Policy and Terms of Service apply.

The reCAPTCHA verification period has expired. Please reload the page.
Captcha verification failed!
Skor pengguna captcha gagal. silahkan hubungi kami!