Kaya Akan Komoditi Pertanian, Desa Kalidadap Perlu Menjadi Acuan Ketahanan Pangan

MetroTimes ( Wonosobo )   Wonosobo merupakan Kabupaten dengan mayoritas penduduknya bermata pencaharian petani. Selain sayur mayur seperti kentang, kubis, wortel dan tomat  yang berada...

BPS Siap Laksanakan Sensus Pertanian di Tahun 2023 

 MetroTimes (Malang) – Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Jawa Timur mulai awal tahun depan siap melakukan sensus pertanian ST 2023.Kepala BPS Jatim, Dadang Hardiwan ...

Gubernur Khofifah Apresiasi Surplus Beras Kabupaten Ngawi Tertinggi se Indonesia Saat Paceklik

 MetroTimes (Surabaya) - Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa menyampaikan apresiasinya atas keberhasilan Kabupaten Ngawi dalam menjaga produktivitas beras sepanjang tahun 2022. Terutama produksi...

Maraknya Gagal Panen Imbas Cuaca Ekstrim, Petani Di Gema Pasurenan Berjuang Demi Hasil Maksimal

Metrotimes ( Banjarnegara ) - Di penghujung tahun 2022 Komoditi bahan pokok hasil  pertanian menjadi topik yang paling penting, mengingat wacana imbas global yang...

Kapolda Jatim Hadiri Panen Raya dan Tanam Bibit Alpukat Bersama Forkopimda Ngawi

 MetroTimes (Ngawi) - Kapolda Jawa Timur Irjen Pol Dr Toni Harmanto, M.H melaksanakan kunjungan kerja di Polres Ngawi, Sabtu (26/11/2022).Dalam kunjungannya tersebut, Kapolda Jatim...

Resmikan Green House Masjid Al-Akbar, Gubernur Khofifah Panen dan Cicipi Manisnya Tiga Varietas Golden...

 MetroTimes (Surabaya) - Sarana rekreasi dan belajar di Masjid Nasional Al-Akbar Surabaya (MAS) kian lengkap. Ini setelah diresmikannya Green House MAS oleh Gubernur Jawa...

AXL Coffee Kutoarjo Sajikan Kopi Lokal Purworejo

Metro Times (Purworejo) Buat para pecinta minuman berkafein, kopi sudah pasti menjadi salah satu pilihan favorit. Bagi kalian, netizen yang berada di Kutoarjo Purworejo,...

NTP Petani Jatim Mengalami Kenaikan, Khofifah Harap Kesejahteraan Petani Dapat Terus Meningkat

 MetroTimes (Surabaya) - Badan Pusat Statistik (BPS) Jawa Timur mencatatkan Nilai Tukar Petani (NTP) Jawa Timur mengalami peningkatan. Berdasarkan data yang dirilis pada 1...

Data Kementan RI Catatkan Jatim Sebagai Provinsi dengan Capaian Vaksinasi PMK Tertinggi Se-Indonesia

 MetroTimes (Surabaya) - Upaya Pemprov Jawa Timur menurunkan kasus Penyakit Kuku dan Mulut (PMK) melalui vaksinasi masif semoga segera bisa memutus mata rantai penyebaran...

Tren Kasus PMK di Jatim Telah Menurun, Kini Pemprov Jatim Genjot Perluasan Vaksinasi dan...

 MetroTimes (Surabaya) - Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa menegaskan bahwa tren kasus Penyakit Mulut dan Kuku (PMK) di Jatim telah mulai menurun cukup...